Jumat, 21 Februari 2014

Pernah gak kamu mendownload file ukuran besar lewat internet download manager tapi tiba tiba diakhir download malah terputus ?? celakanya lagi gak ada fasilitas resume pada url file di website??, jika kamu merasa seperti ini jangan khawatir gan. Karena internet download manager sudah ada fitur refresh alamat download

Gunanya agar IDMAN mendownload file yang urlnya bisa kita arahkan ke link yang dituju.., misalkan kita download file part.1, maka jika kita yakin url yang dituju adalah benar file part.1 walau diubah menjadi kode, kita hanya tinggal meyakinkan IDMAN kalau url yang kita berikan adalah benar.

Saat kita berhenti di timing 90% atau lainnya maka kita hanya tinggal mengklik kanan pada file hasil download, pilih stop, lalu pilih refresh alamat download, maka akan ada pilihan untuk menunggu unduhan file yang tertunda. Sebaiknya kita langsung membuka link file ke alamat yang dituju.., ika sudah maka kita tinggal mendownload file di url itu 2 kali, maka secara otomatis IDMAN akan meresume hasil download.

Selamat mencoba ^_^

it just trik

0 komentar blog:

Posting Komentar